PRAKTIKUM 3
Suatu Perusahaan
dengan nama ”SEJAHTERA HALAL SENTOSA” memberikan komisi kepada para salesmannya
dengan ketentuan sebagai berikut:
- Bila salesman dapat menjual barang hingga Rp.20.000, maka akan diberikan uang jasa sebesar Rp.10.000. ditambah dengan komisi Rp. 10% dari pendapatan yang diperoleh hari itu.
- Bila salesman dapat menjual barang diatas Rp.20.000, maka akan diberikan uang jasa sebesar Rp.20.000, ditambah dengan uang komisi Rp.15% dari pendapatan yang diperoleh pada hari itu.
- Bila salesman dapat menjual barang diatas Rp.50.000, maka akan diberikan uang jasa sebesar Rp.30.000, ditambah dengan uang komisi Rp.20% dari pendapatan yang diperoleh pada hari itu.
- Perusahaan itu ingin anda membuatkan program dengan mencantumkan juga label nama perusahaan, nama kasir dan salesman.
- Buat flowchart dan program untuk menyelesaikan masalah di atas?
/* Galih Prasetyo
110533430521
S1 PTI 2011 Off. B
14th February 2012
Program Perusahaan Sejahtera Halal
Sentosa
Algoritma :
1. Mulai Program
2. Masukkan nama kasir dan saleman,
lalu masukkan total penjualan
3. decision jika jual <=
20000 muncul pernyataan benar,
dan jika tidak jika jual > 50000 muncul pernyataan benar dari
else,
dan jika tidak juga, muncul pernyataan salah
4. Mencetak hasil
5. End Program
*/
0 komentar:
Posting Komentar